About Us
Baby Felove Rental merupakan Layanan Jasa Sewa Mainan Anak Jakarta. Kami menyediakan sewa mainan anak dan perlengkapan bayi, dengan beraneka macam mainan yang edukatif, dengan harga yang terjangkau. Seiring pertumbuhan dan perkembangannya, anak-anak memerlukan sesuatu hal yang dapat mengasah kemampuannya. Dan tidak dapat dipungkiri anak-anak selalu merasa cepat bosan dan jenuh dengan jenis mainan yang sama.
Oleh karena itu, Baby Felove Rental memberikan pilihan dan solusi yang terbaik bagi para orang tua yang ingin mengembangkan potensi dan eksplorasi imajinasi anaknya tanpa harus membuang biaya yang besar dan tempat untuk menyimpan mainan-mainan yang sudah tidak terpakai lagi. Tentunya dengan menyewa, biaya yang anda butuhkan tidak terlalu besar & anak-anak juga lebih enjoy dengan variasi mainan yang ada.
“Save Money With Rental Toys”